
Halo halo minna! Seputar Otaku dan Bstation Indonesia lagi mengadakan lomba nih~ Kali ini adalah Lomba Fanart karakter Anya dari SPY x FAMILY dengan total hadiah 3 Action Figure untuk 3 Orang Pemenang! Cek syarat dan ketentuannya yuk!✏️✏️
Syarat dan Ketentuan
▪️Gabung ke Grup Facebook Klub Bstation Indonesia (Anime/Game)
▪️Follow Instagram Seputar Otaku dan Facebook Seputar Otaku
▪️Buat Fanart Anya, kreasikan dengan apa saja seperti pensil warna, crayon, dan lain-lain, ataupun gambar digital
▪️Upload hasil gambarmu ke Instagram dengan hastag #BstationFanart dan tag akun @bstationindonesia dan @seputarotaku
Hadiah
3 buah Action Figure SPY x FAMILY, masing-masing untuk 3 orang pemenang.
Periode Lomba
17 Desember - 27 Desember 2022
Rekomendasi
.webp)
Nonton Anime My Hero Academia: Vigilantes Episode 6 Sub Indo, Preview dan Jadwal Rilis
15 jam yang lalu.webp)
Nonton Anime Kowloon Generic Romance Episode 6 Sub Indo, Preview dan Jadwal Rilis
16 jam yang lalu.webp)
Nonton Anime Witch Watch Episode 6 Sub Indo, Preview dan Jadwal Rilis
16 jam yang lalu
Arashi Akhiri Aktivitas Grup Lewat Tur Konser 2026
20 jam yang lalu